Halaman

Daftar Blog Saya

Selasa, 31 Juli 2012

Perbedaan Shared VGA dan VGA Dediacated(non share VGA)

Hallo sobat ,

Dipostingan kali ini saya akan menjelaskan tentang salah satu perangkat yang tertanam pada laptop
mungkin salah satu dari kalian masih bingung tentang VGA Integrated dan VGA Dedicated
baiklah langsung saja saya jelaskan apa itu VGA Integrated dan VGA Dedicated


VGA Integrated
disebuat juga VGA onboard apabila vganya menyatu dengan papan pcb,yaitu papan tempat menempelnya perangkat perangkat elektronik lainnya dalam hal ini menyatu dengan motherboard.Bila pada suatu keterangan spesifikasi sebuah laptop tertera seperti ini:

spec: Core i3-2330M, 2GB DDR3, 640GB HDD, DVD±RW, NIC, WiFi, Bluetooth, VGA Intel GMA HD 805MB (shared), Camera, 14inch WXGA, Win7 Home Basic

lihat pada keterangan spesifikasi yang berwarna merah,hal tersebut menunjukkan bahwa memori berkapasitas 2GB dan vga berkapasitas 805 MB (shared),hal ini dapat diartikan bahwa kapasitas memory pada laptop tersebut adalah hanya 1295 MB
Kenapa memory bisa menjadi 1295 MB hal tersebut bisa terjadi karena pada saat memproses objek VGA menyerap memory laptop yang dikarenakan VGA tersebut share.Hal ini akan berakibat mengurangi kinerja laptop.


VGA Dedicate
Sedangkan dedicated berarti vga sudah memiliki memory tersendiri sehingga tidak menyebabkan memory utama laptop berkurang . Banyak masyarakat yang salah dalam membandingkan sebuah vga onbord dengan vga dedicated. Padahal kedua hal tersebut sangat berbeda.jika vga onbord lebih mengacu kepada keberadaan vga didalam laptop. Sedangkan vga  dedicated adalah sistem penggunaan vga memory yang digunakan.



Itulah penjelasan singkat tentang share vga dan vga dedicated,semoga bermanfaat.......

2 komentar: